Home / Uncategorized

Kamis, 12 Desember 2024 - 09:45 WIB

Serba-Serbi Sustainable Finance: Urgensi, Regulasi, dan Green Taxonomy

Admin

Semarang, 12 Desember 2024 – Keuangan berkelanjutan atau sustainable finance marak terdengar di kalangan korporasi. Istilah ini umumnya merujuk pada proses pendanaan atau investasi yang memperhitungkan faktor lingkungan dan sosial.

Sektor jasa keuangan memegang peran vital dalam mendukung keberlanjutan ekonomi suatu negara. Peran ini terlihat melalui kemampuannya seperti menyediakan sumber pembiayaan dan membuka peluang investasi bagi masyarakat.

Baca Juga :  NI MADE REDINA WATI, Pemenang TOYIB 2024 JCI Badung Bali di bidang Humanitarian

Sebagai komitmen dalam mendukung keberlanjutan, LindungiHutan meluncurkan ebook terbaru berjudul “Serba-Serbi Sustainable Finance: Urgensi, Regulasi, dan Green Taxonomy“.

Publikasi ini dirancang untuk menjadi panduan bagi berbagai pihak dalam memahami dan menerapkan prinsip-prinsip keuangan berkelanjutan di Indonesia.

Dalam ebook berisi wawasan mendalam tentang urgensi keuangan berkelanjutan, regulasi yang relevan seperti kebijakan Otoritas Jasa Keuangan (OJK), tren investasi di bidang keuangan berkelanjutan, dan konsep taksonomi hijau yang menjadi panduan investasi ramah lingkungan. 

Baca Juga :  MoonWin Local casino Review, Personal 125% up to 250, 100 Revolves Subscribe Incentive

Untuk mendapatkan ebook ini dapat diakses secara gratis melalui https://tinyurl.com/keuanganberkelanjutanindonesia.

Artikel ini juga tayang di VRITIMES

Share :

Baca Juga

Uncategorized

VRITIMES Jalin Kerjasama Strategis dengan ForumJabar.com untuk Pengembangan Konten Digital dan Jangkauan Media

Uncategorized

Rusya’daki PinCo interaktif Play slot makineleri

Uncategorized

Leon Recommendations Understand Customer care Ratings of leon bet

Uncategorized

VRITIMES Mengumumkan Kemitraan Media dengan Inforuangpublik.com

Uncategorized

Squidl Tampil Sebagai Finalis ETHGlobal Singapore 2024, Bawa Nama Indonesia di Kancah Hackathon Global

Uncategorized

Kemenangan Trump Diprediksi Akan Membawa Bitcoin Menuju USD $100.000

Uncategorized

Mengenal Fear and Greed Index Bitcoin: Panduan Lengkap untuk Investor Pemula

Uncategorized

Ny Online gambling 2024 Casinos, Sports betting, and you can Poker
Verified by MonsterInsights