Home / daerah

Kamis, 7 Maret 2024 - 20:57 WIB

Kunjungan Wisata Murid TK/Playground Di Mako Brimob Kalbar

Guproni

Apinusantara.com- Pontianak Kalbar,

Kunjungan murid-murid TK/Playground Pesantren Anak Sholeh Indonesia di ksatriaan Soemarto Mako Satbrimob Polda Kalbar. Rabu (06/03/2024).

Satbrimob Polda Kalbar kembali menerima kunjungan dari salah satu TK (Taman Kanak-Kanak) yang ada di Provinsi Kalbar. Kali ini yang mengunjungi Mako Satbrimob Polda Kalbar adalah TK/Playground Pesantren Anak Sholeh Indonesia.

Kunjungan anak-anak TK/Playground Pesantren Anak Sholeh Indonesia di Mako Satbrimob Polda Kalbar pada hari ini dalam rangka untuk mengenal lebih dekat apa itu Brimob serta tugas Brimob dilapangan. Kegiatan kunjungan murid-murid anak-anak TK/Playground Pesantren Anak Sholeh Indonesia ini didampingi oleh Iptu Janti Nainggolan selaku yang mewakili Dansatbrimob Polda Kalbar Kbp M. Guntur, S.I.K., M.H.. Dikesempatan kunjungan ini anak-anak TK/Playground Pesantren Anak Sholeh Indonesia diberikan penjelasan tentang apa itu Brimob serta tugas dan fungsi Brimob dilapangan. Anak-anak TK/Playground Pesantren Anak Sholeh Indonesia juga mendapat kesempatan untuk melihat secara langsung almatsus yang sering digunakan oleh personel Satbrimob Polda Kalbar pada saat bertugas dilapangan serta diberi kesempatan untuk menggunakan almatsus tersebut. Iptu Janti Nainggolan juga mengatakan bahwa kunjungan anak-anak TK/Playground Pesantren Anak Sholeh Indonesia ke Mako Satbrimob Polda Kalbar adalah sebagai bentuk upaya untuk memperkenalkan lebih dekat tentang fungsi dan peran Brimob kepada mereka.

Baca Juga :  Polres Kubu Raya Musnahkan Puluhan Knalpot Brong dan Tindak Ribuan Pelanggar Lalu Lintas

Sumber: Brimob Polda Kalbar Ponco
Jono

Baca Juga :  Brimob Go To School Ajarkan Nilai-Nilai Pancasila Sejak Dini Kepada Generasi Penerus Bangsa

Share :

Baca Juga

daerah

Pangdam Tanjungpura Pimpin Apel Gelar Pasukan PAM VVIP Kunjungan Kerja Wakil Presiden RI

daerah

Tactical Wall Game Strategi, Upaya Polres Kubu Raya Amankan Rapat Pleno Terbuka di Tingkat Kabupaten

daerah

Pengamat :Menegaskan Agar LP Lebih Baik Lagi Memberikan Pembinaan Kepada Warga Binaannya

daerah

Cegah Pelanggaran HAM Saat Bertugas Brimob Terus Tingkatkan Latihan Anti Anarkis

daerah

Kapolda Kalbar Bersama Forkopimda Kalbar Melepas Mudik Gratis Khatulistiwa 2024

daerah

Satgas Operasi Mantap Brata Kapuas 2024 Polda Kalbar Gelar Rapat Khusus

daerah

Satresnarkoba Polres Sekadau Kembali Ungkap Tindak Pidana Narkotika Jenis Sabu

daerah

Kalbar Food Festival Dorong Potensi Wisata di Pontianak
Verified by MonsterInsights