Home / daerah

Kamis, 6 Juni 2024 - 22:42 WIB

Kapolres Lebak Kunjungi dan Berikan Bansos ke Ponpes Riyadul Hikam Cimarga

Guproni

Apinusantara.com- Lebak. Guna menjalin Sinergitas dengan Ulama, Kapolres Lebak Polda Banten AKBP Suyono, SIK melaksanakan Kunjungan Silaturahmi ke Pondok Pesantren Riyadul Hikam Kp. Cimarga Ds. Margajaya Kec. Cimarga Kabupaten Lebak, Kamis (6/6/2024).

Dalam Kunjungan tersebut Kapolres Lebak Polda Banten AKBP Suyono, SIK didampingi Kapolsek Cimarga Iptu Adi Irawan,SH bertemu dengan Pimpinan Ponpes Riyadul Hikam Kyai Wawan dan para santri.

Pada Kesempatan tersebut Kapolres Lebak Polda Banten AKBP Suyono, SIK menyerahkan Bantuan Sosial berupa beras dan Paket sembako ke para Santri Ponpes Riyadul Hikam.

Baca Juga :  Dr Herman Hofi Herna, Apa Salah Soal Dana Hibah yang Diterima Yayasan Mujahidin Pontianak

Kapolres Lebak Polda Banten AKBP Suyono, SIK mengatakan,
“Ya hari ini kami melaksanakan Silaturahmi ke Pondok Pesantren Riyadul Hikam Kp. Cimarga Ds. Margajaya Kec. Cimarga,” ujar Suyono.

“Kegiatan ini dilaksanakan guna menjalin Sinergitas dengan para ulama terutama menjaga kondusifitas di daerah hukum Polres Lebak,” ungkapnya.

Baca Juga :  Reskrim Polres Ketapang Sigap Datangi TKP Diduga Tempat Judi Mesin

“Apalagi kita akan menghadapi Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) yang tentunya perlu situasi yang tetap aman, yang kondusif dan Peran ulama sangat penting dalam ikut menjaga kondusifitas tersebut,” terang Suyono.

“Pada Kesempatan tersebut kami juga memberikan Bantuan Sosial kepada para Santri Ponpes Riyadul Hikam berupa beras dan Paket sembako, semoga sedikit bantuan ini bisa bermanfaat dan barokah aamiin,” tambahnya.

Share :

Baca Juga

daerah

Polisi Bagikan Takjil di Depan Mako Disertai Himbauan Tertib Berlalulintas

daerah

Sang Pelaku Pengedar Narkoba Ditangkap Polisi Tak Berkutik

daerah

Pelatihan Dan Bingbingan Teksis Di Desa Tambakbaya

daerah

Satbrimob Polda Kalbar Asah Dan Tingkatkan Kemampuan Dalam Latihan Pengamanan VIP

daerah

Pengamanan Rapat Pleno Penghitungan Suara Tingkat Kabupaten Melawi Terus dilaksanakan

daerah

PEMUSNAHAN BARANG BUKTI NARKOTIKA GOLONGAN I DI POLRESTA PONTIANAK

daerah

Miris Kondisi Rumah Warga Tamansari Kecamatan Banjarsari Memprihatinkan

daerah

Berkah Ramadhan, Kapolres Lebak bagikan Paket Sembako kepada Penjual Takjil Keliling
Verified by MonsterInsights