Home / daerah

Sabtu, 11 Mei 2024 - 20:49 WIB

Hari Kedua Tim SAR Gabungan Masih Lakukan Pencarian Korban Tengelam Saat Mandi

Husaeri

apinusantara.com – Ketapang Kalbar – Tim SAR gabungan masih berusaha keras mencari korban yang tengelam saat mandi di sungai pawan kecamatan Sandai Kabupaten Ketapang pada hari Sabtu 11 Mei 2024


Kapolsek Sandai IPTU Alfadamansyah.,S. TRK.,S.I.K.dalam keterangan tertulisnya menyampaikan memasuki hari kedua tim SAR gabungan terus berupaya mencari korban yang tengelam saat mandi di sungai pawan walupun cuaca tidak mendukung tetapi tim SAR gabungan tidak mengenal lelah dan menyerah.

Pada hari kedua pencarian di mulai dari Pukul 07.30 Wib s/d 17.00 Wib yang mana beranggotakan diantaranya Personil Polsek Sandai 2 orang
Koramil Sandai 1 orang, Basarnas Kabupaten Ketapang sebanyak 4 Personil, BPBD Kabupaten Ketapang personil terang Kapolsek Sandai IPTU Alfadamansyah.,S. TRK.,S.I.K.

Baca Juga :  Lebih Dekat dengan Masyarakat, Patroli Presisi Polres Sekadau Sapa Pengunjung Pasar Malam

Masih terang Kapolsek dalam kegiatan tim SAR gabungann dilakukan pencarian penyisiran di sepanjang sungai Pawan Kecamatan Sandai,dalam kegiatan Pencarian pagi dimulai Pukul 07:30 WIB di awali dengan briefing, Tim SAR Gabungan melaksnakan oprasin SAR H.2 dengan metode  penyisiran permukaan Radius 1.5 Nm², dari LKK dan melakukan penyelaman apabila memungkinkan tegas Kapolsek Sandai IPTU Alfadamansyah.,S. TRK.,S.I.K.

Baca Juga :  Polda Kalbar Bongkar Kasus Mafia Tanah Degan Modus Pemalsuan Dokumen Saat Gelar Perkara

Sampe saat ini Korban belum ditemukam.Arus Air Sungai sampai saat ini masih cukup lumayan deras.

Kapolsek menambahkan akan dilakukan pencarian dari Basarnas dan BPBD di Kabupaten Ketapang di jadwalkan selama 7 Hari

Sementara saat ini kondisi di lokasi pencarian wilayah kecamatan Sandai di guyur hujan deras yang mengakibatkan debit Air naik kembali hingga mengakibatkan semakin adanya gendala tim SAR gabungan dalam pencarian ucap Kapolsek Sandai IPTU Alfadamansyah.,S. TRK.,S.I.K.

Sumber : IPTU Alfadamansyah.,S. TRK.,S.I.K.

Share :

Baca Juga

daerah

Polres Melawi lakukan Penyelidikan Penyebab Pasti Kebakaran Rumah di Desa Tanjung Lay

daerah

Dr.Herman Hofi Mengatakan PT RJP Jelas Caplok Lahan Masyarakat Dan Segera APH Tindak Tegas

daerah

Lebih Dekat dengan Masyarakat, Patroli Presisi Polres Sekadau Sapa Pengunjung Pasar Malam

daerah

Wujud Syukur Atas Pelaksanaan Pengamanan Pemilu 2024, Polres Melawi Gelar Silaturahmi dan Syukuran Bersama

daerah

Hari Kedua Pleno Kabupaten Sekadau, TNI-Polri Masih Berjaga Ketat

daerah

Aksi Balap.Liar di Jalan Arteri Supadio Polisi Amankan 10 Unit Motor

daerah

Diduga Galian Tanah Didesa Mekarsari Tidak Berizin

daerah

Jelang HUT Bhayangkara ke-78, Kapolres Lebak Buka Kejuaraan Tenis Meja Kapolres Cup
Verified by MonsterInsights