Home / daerah

Jumat, 22 Maret 2024 - 16:23 WIB

Berkah Ramadhan, Kapolres Lebak bagikan Paket Sembako kepada Penjual Takjil Keliling

Guproni

Apinusantara.com- Lebak. Kapolres Lebak Polda Banten AKBP Suyono, SIK memberikan bantuan sosial berupa paket sembako kepada warga kurang mampu secara langsung door to door.

Ibu Saminah (60) pedagang takjil keliling yang merupakan warga Kp. Pariuk Masjid yang sedang keliling menjajakan takjil mendapatkan bantuan paket sembako dan di borong dagangannya oleh Kapolres Lebak AKBP Suyono, SIK kemudian dibagikan ke warga sekitar.

Baca Juga :  Pengamat : Media Perlu Dapat Perhatian Semu Kalangan Dan Jangan di Pandang Sebelah Mata

“Ya di bulan Ramadhan kita ingin berbagi dengan masyarakat yang kurang mampu,” ujar Kapolres Lebak AKBP Suyono, SIK, Jum’at (22/3/2024)

“Semoga sedikit Bantuan ini bisa meringankan beban bagi masyarakat yang kurang mampu,” ungkapnya.

Baca Juga :  Wujud Syukur Atas Pelaksanaan Pengamanan Pemilu 2024, Polres Melawi Gelar Silaturahmi dan Syukuran Bersama

Sementara itu Saminah Penjual Takjil Keliling mengucapkan banyak terimakasih kepada Kapolres Lebak atas kepeduliannya,
“Terimakasih Bapak Kapolres Lebak AKBP Suyono, SIK atas kepedulian dan Bantuannya kepada kami, Semoga menjadi keberkahan untuk kita semua” ucapnya.

Share :

Baca Juga

daerah

H,Kahar Sibali Akan Maju Bakal Calon Wakil Bupati Takalar 2024

daerah

Pelatihan Dan Bingbingan Teksis Di Desa Tambakbaya

daerah

Kasdam XII/Tpr Hadiri Silaturahmi KB FKPPI Kalbar

daerah

Dukung ‘Operasi keselamatan Maung 2024, Satgas Banops Si Dokes Polres Lebak Lakukan Pengecekan Kesehatan Personil

daerah

Pengecekan Kelengkapan Kendaraan Personel Satbrimob Polda Kalbar

daerah

Kali ini Galian Pasir PT Briga Kartika Di Wilayah Kabupaten Lebak Memakan Korban Jiwa

daerah

Tim Satgas Jibom Satbrimob Polda Kalbar Lakukan Sterilisasi Lokasi Rapat Pleno

daerah

Satresnarkoba Polres Sekadau Berhasil Tangkap Pelaku Penyalahgunaan Narkotika Jenis Sabu
Verified by MonsterInsights