Home / daerah

Rabu, 8 Mei 2024 - 20:09 WIB

Pengecekan Kelengkapan Kendaraan Personel Satbrimob Polda Kalbar

Husaeri

apinusantara.com – Pontianak Kalbar – Dansatbrimob Polda Kalbar perintahkan personel Provos jajaran Satbrimob Polda Kalbar lakukan pengecekan kelengkapan kendaraan personel Satbrimob Polda Kalbar. Rabu (08/05/24).

Demi menciptakan dan mencegah terjadinya pelanggaran dilingkungan Polri khususnya Satbrimob Polda Kalbar, Dansatbrimob Polda Kalbar Kbp M. Guntur, S.I.K., M.H. perintahkan kepada seluruh personel Provos untuk melakukan pengecekan kelengkapan kendaraan personel. Pengecekan kelengkapan kendaraan yang dilakukan oleh personel Provos ini adalah salah satu upaya penertiban yang dilakukan oleh Satbrimob Polda Kalbar terhadap personelnya. Pengecekan yang dilakukan oleh personel Provos ini meliputi pajak kendaraan, kelengkapan surat menyurat hingga knalpot brong.

Baca Juga :  Polisi Berbagi, Polsek Nanga Mahap Serahkan Bansos

Pada kegiatan pengecekan ini Dansatbrimob Polda Kalbar memerintahkan kepada seluruh personel Provos yang melakukan pengecekan untuk memberikan tindakan terhadap personel yang kendaraan mereka tidak lengkap dan memerintahkan mereka untuk tidak pandang bulu dalam memberikan tindakan.

Baca Juga :  Dampak Banjir Bandang Akibat Intensitas Hujan Tinggi di Melawi

Dansatbrimob Polda Kalbar juga mengatakan kegiatan ini merupakan salah satu bentuk keseriusan yang dilakukan oleh Polri untuk memberantas oknum-oknum yang dapat membuat dan menciderai nama baik institusi Polri.

Sumber: Brimob Polda Kalbar Ponco

Editor : Jono Aktivis 98

Share :

Baca Juga

daerah

Polda Kalbar Gelar Latihan Pra-Operasi Pekat Kapuas 2024, Wakapolda Beri Penekanan Dalam Operasi Tersebut

daerah

Lebih Dekat dengan Masyarakat, Patroli Presisi Polres Sekadau Sapa Pengunjung Pasar Malam

daerah

Pakar Hukum Menegaskan Tanah Wakaf Apabila di Salah Gunakan Maka Itu Pidana

daerah

Satgas SIRI Kejaksaan Agung Berhasil Mengamankan Buronan (DPO) Atas Nama Terpidana ZULFIKAR

daerah

Polda Kalbar Bongkar Kasus Mafia Tanah Degan Modus Pemalsuan Dokumen Saat Gelar Perkara

daerah

Polisi Bagikan Takjil di Depan Mako Disertai Himbauan Tertib Berlalulintas

daerah

Ikuti Nuzulul Qur’an Secara Virtual Kapolres Landak Ikut Bukber Sambil Serahkan Santunan Ke Anak Yatim Piatu

daerah

Dampak Dari Limbah Perusahaan Tambang CMI Sungai Kediuk Sandai Berubah Warna
Verified by MonsterInsights