Home / Uncategorized

Jumat, 11 April 2025 - 08:45 WIB

Tim Minggu Kasih Kembali Sambangi Jemaat Gereja Toraja Lanraki

Kabiro Kota Makassar

Tim Minggu Kasih Kembali Sambangi Jemaat Gereja Toraja Lanraki

Makassar, Tim minggu kasih Polda Sulsel kembali menyambagi Jemaat gereja toraja makassar, Kamis (10/04/2025).

Kegiatan minggu kasih yang kembali dilaksanakan ini dimaksudkan untuk melihat dan menerima masukan terkait saran dan kritik beberapa waktu yang lalu pada saat tim minggu kasih menyambangi jemaat, tak lupa juga tim siap menerima kritikan dan curhatan langsung dari masyarakat yang tentunya menjadi ajang untuk mendekatkan diri dengan masyarakat.

Tim minggu kasih yang dipimpin oleh Kasubdit Polmas Ditibinmas Polda Sulsel AKBP DANIEL SIAMPA, S.H.,M.H dan di dampingi oleh Paursibinlat Subdit Satpam, AKP Selvy , Mengatakan kegiatan ini merupakan inovasi dari Kapolri yang dilaksanakan oleh seluruh jajaran, jadi warga yang memang ada keluhan dan masukan boleh langsung diutarakan dan di sampaikan.

Baca Juga :  Kayne Hadipoespito, Siswa BINUS SCHOOL Simprug, Inisiasi Konser Amal 'Symphony of Love'

“ adama lagi ini bapak ibu, kita mau dengar apakah keluhan yang dulu sudah selesai trus mauki lagi dengar kritik dan masukan yang baru,” pungkasnya

Tak lupa Tim juga mengingatkan untuk para warga selalu waspada dan ikut terlibat langsung terhadap Harkamtibmas.

Setelah acara dimulai beberapa warga mulai mengajukan pertama ada pak Junda yang mengatakan bahwa ia sangat puas terhadap polri yang sekarang, setelah mendapat masukan langsung dikerjakan, ia juga memberikan saran, agar jalan porosn menuju lanraki ini dijaga polisi lalu lintas, karena di jam jam rawan terutama jam pemberengkatan bus, pasti macet total.

Baca Juga :  VRITIMES dan Dengkuler.com Jalin Kemitraan Strategis untuk Memperkuat Distribusi Informasi Digital

Lalu ada pak Febrico yang mengharapkan selain melaksanakan pengaturan lalu lintas, polisi juga dapat merazia anak anak muda yang sering nongkrong dipinggir jalan.

“Saya mungkin mauji kasih tambahan pak, kalau bisa selain ada yang atur lalu lintas dipafu harinya, mungkin juga bisa ada yang razia razia itu anak anak muda yang biasa stanplas dipinggir jalan.

Diujung acara Kasubdit Polmas mengingatkan untuk pentingnya selalu sama sama menjaga Harkamtibmas, jadi saya mohon ini bapak bapak semua bisa jaga keamanan dan Kenyamanan,” pungkas Polisi berpangkat dua melati itu

Acara ditutup dengan foto bersama dan saling berjabat tangan

Fachry_Binmas

Kabiro Kota Makassar. Jumriati

Share :

Baca Juga

Uncategorized

Kunjungan Kehormatan INS Mumbai Perkuat Kerja Sama Maritim India-Indonesia

Uncategorized

Зарегистрирование и Вербное во Пинко казино диалоговый Проверка нате Должностном Сайте Pinco casino

Uncategorized

Celebrity Fitness Indonesia Merayakan Ulang Tahun ke-20 dengan Kampanye #BeingAwe20me

Uncategorized

India Jadi Tuan Rumah World Audio Visual and Entertainment Summit (WAVES 2025) Pertama di Mumbai, Siap Jalin Kolaborasi Global

Uncategorized

Sách hướng dẫn chung về cá cược tại Bộ sưu tập luật của quận Tx

Uncategorized

PT.ALI Dianggap Tidak Konsisten Dalam Tanggungjawab Hak dan Kewajiban

Uncategorized

Parent Meets Rector: BINUS @Medan Perkenalkan Program Inovatif untuk Cetak Digitalpreneur Muda di Sumatera

Uncategorized

The Brickhall Fatmawati City Center Hadirkan Event Denim Terbesar, Denim Discovery
Verified by MonsterInsights